Mau Tahu Manfaat Besar Buah Sawo bagi Kesehatan Tubuh Manusia, Ini Dia

Buah Sawo kaya akan nutrisi (foto ilustrasi).--

2. Membantu menurunkan berat badan

Nah jika kamu ingin dapat menurunkan berat badan dapat juga mengkonsumsi buah Sawo yang memiliki kandungan kaya akan serat. 

Hal ini dikarenakan kandungan serat pada buah Sawo membuat merasa kenyang lebih lama tanpa harus menambahkan banyak asupan kalori ke dalam tubuh. 

BACA JUGA:Waduh, Rumah Rakit Milik Warga Hanyut Sejauh 500 Meter

Sehingga membuat Anda tidak cepat lapar dan nafsu makan juga akan menurun dan porsi makan lebih sedikit. Hal ini akan menyebabkan membantu untuk menurunkan berat badan. 

3. Menangkal radikal bebas

Buah sawo memiliki kandungan antioksidan tinggi sehingga dapat bermanfaat untuk menangkal radikal bebas. 

Hal ini dikarenakan Radikal bebas yang dapat menyebabkan berbagai penyakit seperti kanker, penyakit jantung, berkurangnya kemampuan penglihatan, hingga Alzheimer.

Oleh karena itu, mengkonsumsi buah Sawo juga bagus untuk menjaga kesehatan tubuh. 

BACA JUGA:Komitmen Lindungi Pencari Nafkah, Pj Bupati Apriyadi Diganjar Penghargaan dari BPJS Ketenagakerjaan

4. Redakan demam dan radang

Dilansir dari beberapa sumber bahwa ekstrak daun sawo memiliki manfaat sebagai antiradang dan antipiretik.

Oleh sebab itu, ekstrak daun sawo dapat membantu meringankan peradangan serta demam.

Namun penelitian ini meski dibutuhkan lanjutan untuk memastikan manfaat pada daun Sawo untuk kesehatan tubuh. 

5. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan