Ada 3 Menguntungkan Jika Timnas Indonesia Menang Atas Irak di Grup F

3 Kemungkinan yang Didapat Jika Indonesia Memang Atas Irak (Foto Ist).--

Di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Grup F

HARIANMUBA.BACAKORAN.CO - Berikut otak atik, tiga kemungkinan yang menguntungkan jika Timnas Indonesia bisa menang atas Irak di fase grup F.

Saat ini Timnas Indonesia tengah berada di trend positif pada ajang Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia Grup F.

Usai berhasil mendapatkan dua kemenangan beruntun atas Vietnam di pertandingan terakhir Kualifikasi Piala Dunia 2026, saat ini Indonesia berada di posisi kedua grup F dengan torehan 7 poin.

Anak asuh Shin Tae-song terpaut lima angka dari Irak di puncak klasemen, sekaligus tim pertama dari Grup F yang memastikan tempat di babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia dan putaran final Piala Asia 2027.

BACA JUGA:Ini Nih Buah Buahan yang Bisa Menurunkan Gejala Asam Lambung

BACA JUGA:Tekan Inflasi, Kejaksaan Muara Enim Gelar Operasi Pasar Murah

Sementara untuk negara lainnya seperti Vietnam berada di posisi tiga, skuad Garuda unggul empat poin.

Jika menang atas Irak di matchday kelima Grup F yang akan berlangsung pada bulan Juli 2024 mendatang, ada sejumlah keuntungan yang bisa didapatkan Timnas Indonesia, apa saja simak ulasannya.

Berikut tiga kemungkinan yang menguntungkan jika Timnas Indonesia menang atas Irak di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia Grup F:

1. Memastikan Tiket Piala Asia 2027

Jika menang atas Irak nantinya Timnas Indonesia secara otomatis mendapatkan tiket Piala Asia 2027. Untuk diketahui peringkat pertama dan runner-up masing-masing grup di ajang Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia akan mendapatkan slot langsung untuk tampil di Piala Asia 2027 nanti.

BACA JUGA:Pemudik Ucapkan

BACA JUGA:Programnya Bagus, Apalagi untuk Mahasiswa Rantau

Tag
Share