Polisi Tindaklanjuti Video Viral Juru Parkir yang Pasang Tarif Parkir Rp 20.000

Tindak lanjut video tukang parkir di Pasar Tanjung Raja yang menarik uang melebihi ketentuan (foto ist)--

"Kwitansi itu memang diminta oleh para sopir, katanya sebagai bukti pengeluaran di kantor," tutupnya. 

Sebagaimana diketahui sebelumnya, sebuah video viral di media sosial. Dalam video berdurasi 49 detik tersebut, tampak terlihat sang sopir tengah berkomunikasi dengan petugas parkir. 

Dalam obrolan tersebut, sang sopir mempertanyakan uang Rp 20.000 yang ditagih oleh sang petugas parkir. Padahal, seharusnya tarif parkir mobil hanya Rp 3.000. (*) 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan