Ya Ampun, Aset Milik Kantor Kayuagung Hilang Diduga Diambil Maling

Kantor Pos --

Pencurian juga pernah terjadi di Kayuagung, ketika tiga remaja nekat mencuri seng milik warga pada Kamis, 21 Maret 2024, sekitar pukul 04.00 WIB.

Ketiga remaja tersebut ketahuan warga saat hendak membawa barang curian menggunakan sepeda motor.

"Mereka mencoba melarikan diri, tetapi berkat keramaian di sekitar lokasi, warga berhasil mengamankan mereka," ujar Mahyudin, seorang warga setempat.

Tak lama kemudian, rombongan polisi yang sedang makan sahur di warung dekat lokasi ikut membantu mengamankan pelaku.

Keamanan di sekitar wilayah kantor pos dan Kayuagung tampaknya perlu menjadi perhatian lebih, mengingat maraknya aksi pencurian yang kerap terjadi. (*)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan