854 Personel Polda Sumsel Naik Pangkat Periode 1 Juli 2024

POlda Sumsel menggelar Upacara Korp Raport Kenaikan Pangkat bagi Personel Polri dan PNS (foto ist).--

"Dan yang paling parah kita tidak mempunyai kemampuan dan orang tidak mengetahuinya, Kapolda mengajak kepada personel Polda Sumsel yang naik pangkat untuk meningkatkan integritas disiplin serta ketrampilan tersebut diketahui orang banyak agar berada di open area," tutupnya. 

Di tempat yang sama, Karo SDM Polda Sumsel Kombes Pol Sudrajad Hariwibowo SIK, MSi melalui Kabag Binkar AKBP Diliyanto SIK, MH menerangkan bahwa sebanyak 230 personel Polda Sumsel beserta Polres Jajaran yang mengikuti Upacara Korp Raport Kenaikan Pangkat periode 1 Juli 2024 tersebut.

BACA JUGA:KPU Muba Lakukan Pertemuan dengan Pj Bupati Muba, Ini yang Menjadi Pembahasan Penting

BACA JUGA:Buka Raparnas Bapor Korpri, Pj Gubernur Elen Setiadi Pastikan Sumsel Siap Jadi Tuan Rumah Pornas Korpri 2025

“Sebanyak 230 personel Polda Sumsel, 624 personel Polres jajaran, serta  personel melaksanakan Upacara sesuai TMT Pangkat Pengabdian dengan total 854 personel yang dapat penganugerahan kenaikan pangkat setingkat lebih tinggi pada periode kali ini," terangnya.

Adapun Perwakilan Ke Kombes Pol (Pamen) Kombes Pol Sigit Adiwuryanto, AKBP John lee (Dit Samapta Polda Sumsel)

Perwakilan ke AKP (Pama), AKP Charlie Romisius Simanjuntak S.Tr.K., M.M. (Ditreskrimum), Perwakilan ke Bintara ke Aipda Pamostang Antony Sitompul, S.H (Sat Brimob), perwakilan keTamtama Ke Bharaka Rizki Kurniawan (Brimob), perwakilan ke PNS Golongan III lestari Bagawanti, S.KEP., M.A.R.S. (Dokkes). (*) 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan