Tingkatkan Kewaspadaan Ancaman Terorisme, BNPT dan Kepala Kesbangpol Se-Indonesia Bahas Kompetisi Jurnalisme
Sekretaris Deputi VI Bidang Kesatuan Bangsa Kemenko Polhukam, Brigjen TNI Kun Wardana tampil sebagai nara sumber (Foto Ist)--
Pihak penyelenggara juga berharap Kesbangpol Provinsi dapat berpartisipasi aktif dalam menjembatani para koordinator wilayah dalam pelaksanaan Kompetisi Jurnalis Kebangsaan Mahasiswa 2024.
“Kompetisi ini meliputi kategori karya jurnalis berita dan foto. Selain itu peserta juga akan dibekali diklat pers tentang dasar-dasar jurnalistik dan pengetahuan tentang peran media dalam menjaga ketahanan nasional," pungkas Dedi. (*) Artikel ini sudah tayang di JPNN.