Izin Keluar Rumah Cari Nibung di Bantaran Sungai, 5 Hari Tidak Pulang, Warga Teluk Kemang Ditemukan Meninggal

Kamis 27 Feb 2025 - 20:32 WIB
Reporter : Dodi
Editor : Imran
Izin Keluar Rumah Cari Nibung di Bantaran Sungai, 5 Hari Tidak Pulang, Warga Teluk Kemang Ditemukan Meninggal

"Orang yang mengabari itu melihat korban sedang dikerumuni buaya, dia pun berinisiatif untuk menyelamatkan sambil menelfon kami," jelasnya.

Saat pihak keluarga melihat kesana kondisi jenazah memang sudah cukup mengenaskan.

BACA JUGA:Jembatan Enim II Alami Kerusakan, Angkutan Bertonase Berat Akan Dibatasi

Meski begitu pihak keluarga memastikan jika jenazah yang ditemukan itu korban.

"Karena kami melihat ada tanda bekas luka diantara hidung dan bibir," jelasnya.

Oleh keluarga dibantu pihak kepolisian Polairut dan juga Polsek Sungai Lilin jenazah korban langsung di evakuasi.

Selanjutnya jenazah korban langsung dibawa ke RSUD Sungai Lilin untuk dilakukan visum.

"Almarhum ini sehari-hari memang mencari nibung dan Kayu gelam," jelas Zulhadi. (*)

Kategori :