Muara Medak Bayung Lencir Kembali Terbakar, Terpantau 2 Titik Hotspot, Kerahkan Water Boombing

Selasa 30 Jul 2024 - 18:55 WIB
Reporter : Boim
Editor : Imran

Tak hanya sampai di situ saja, beberapa upaya juga telah dilaksanakan.

Diantaranya yakni Penempatan posko pemadaman darat, Pelaksanaan patroli darat dan udara, operasi pemadaman darat dan udara, dan sosialisasi secara terus menerus.

Sementara itu Kepala Bidang Penanganan Darurat Sudirman meminta agar kewaspadaan terhadap ancaman Karhutla terus dilakukan.

Hal ini agar tak ada lagi lahan yang terbakar dan menyebabkan efek yang besar.

Posko-posko terpadu pemadaman juga didirikan guna meminimalisir dan upaya mitigasi tim gabungan Karhutla.

"Posko terpadu Karhutla sudah ada di Wilayah Ogan Ilir dan OKI. Posko-posko yang ada ini berguna untuk memantau titik hotspot di setiap kabupaten/kota di Sumsel. Melakukan ground check apabila ada titik hotspot karhutla," terangnya.

Selanjutnya, ada pemantauan kondisi cuaca dan kegiatan Satgas operasi udara, darat dan perairan. Posko juga melaksanakan kegiatan sosialisasi rutin untuk pencegahan Karhutla. (*) 

Kategori :