Santai dengan Pemandangan Sungai Musi, Disini Tempatnya, Pas Banget Nongki Sama Teman

Kampung Kuliner di Tepi Sungai Musi (Foto reno)--

"Makanan disini cukup enak, selain itu harganya ramah di kantong," ujarnya.

Sementara itu Yadi (28) pengunjung lainnya, berharap ke depan pengunjung Kampung Kuliner Tepian Sungai Musi bisa lebih ramai lagi.

"Ya, mudah-mudahan pengunjung disini bisa tambah ramai, agar para penggiat UMKM disini bisa jadi lebih maju. Harapannya ke depan beragam fasilitas penunjang bisa ditambah lagi supaya pengunjung bisa semakin nyaman nongkrong disini," tukasnya.

BACA JUGA:Perayaan Natal, Polsek dan Koramil Babat Toman Ikut Mengamankan

BACA JUGA:Jelang Akhir Tahun, Bus AKDP di Babat Toman Menjadi Primadona Bagi Kalangan Pelajar


Keberadaan Kampung Kuliner Membuat PJ Bupati Musi Banyuasin H Apriyadi Berkunjung (Foto Reno)--

Danau Ulak Libok 

Destinasi wisata alam satu-satunya di Kecamatan Sanga Desa yakni Danau Ulak Libok Desa Kemang kini tampil lebih eksotis. 

Dilengkapi dengan wahana baru yakni perahu bebek, membuat danau yang terbentuk dari sodetan Sungai Musi ini kembali ramai dikunjungi masyarakat.

Cukup dengan membayar Rp 20 ribu per Perahu Bebek, para pengunjung sudah bisa berkeliling menikmati keasrian Danau Ulak Libok. 

Tarif masuk pengunjung pun cukup ramah dikantong, hanya dipatok Rp 2 ribu untuk sepeda motor dan Rp 5 ribu untuk mobil. (*) 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan