Turun Gunung, Bupati OKU Timur Tinjau Jembatan hingga Pintu Air Bersama PUTR dan BBWSS VIII

Bupati OKU Timur Ir H Lanosin MT MM Meninjau jembatan dan pintu air terkait gorong - gorong dan jembatan (foto ist)--

“Kerena jembatan sudah lama, faktor alam jadi jembatan ini sudah layak untuk dibangun lagi, dengan kekuatan yang bagus sehingga umur jembatan juga bartahan lama,” ujar Aldi.

Dikatakan Aldi, untuk masyarakat dan pengguna jalan harap bersabar,dan hati hati saat melewati jembatan tersebut. Apa lagi saat ini musim penghujan jadi terbisan tanah akan terus terjadi.

“Kalau memang tak memungkinkan lewat sana ya jembatan tersebut harus ditutup. Kita akan kordinasi dengan pihak Sat Lantas Polres OKU Timur, jangan sampai ada korban,” pungkasnya. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan