Nah Loh, Asintel Kejati Sumsel Datangi Disdik Provinsi, Ada Apa Ya?
Editor: Imran
|
Selasa , 18 Feb 2025 - 18:16

PENERANGAN HUKUM, Asintel Kejati Sumsel Berikan Penerangan Hukum di Disdik Provinsi (Foto Ist)--
Dalam kegiatan itu, Kasi Penkum Kejati Sumsel mengatakan, Asisten Bidang Pembinaan Kejati Sumsel membawakan Materi Pengawasan terhadap Kode Etik Kepala Sekolah.