Sebelum Memulai Syuting, Tissa Biani Temui Norma Minta Izin
Editor: Imran
|
Jumat , 28 Feb 2025 - 19:47

Tissa Biani (Foto JPNN)--
Kisah ini sempat viral di media sosial, sehingga suami dan ibu Norma mendapat banyak kecaman. Film yang akan tayang saat lebaran ini, dibintangi Tissa Biani, Wulan Guritno, Yusuf Mahardika, Nunung dan masih banyak selebritas lainnya. (*)