Diringkus Polisi, Simpan Dua Pucuk Senjata Api Rakitan Jenis Kecepek
Editor: Man
|
Sabtu , 28 Jun 2025 - 08:50

Simpan Dua Pucuk Senjata Api Rakitan Jenis Kecepek warga Muara Teladan Diamankan--
Tindakan tegas ini merupakan bagian dari komitmen Polsek Sekayu dalam menegakkan hukum dan menjaga keamanan serta ketertiban masyarakat dari ancaman penggunaan senjata api ilegal.