Kolaborasi Kajari dan BAPPENDA OKU Ternyata Bisa Tingkatkan PAD

Kamis 19 Dec 2024 - 20:16 WIB
Reporter : Reno
Editor : Yudistira

"Kami berharap kerja sama ini dapat terus berlanjut dan mendukung kemajuan Kabupaten Ogan Komering Ulu, khususnya dalam koordinasi dan peningkatan penerimaan pajak," ujar M Iqbal.

Kejari OKU optimis bahwa sinergi ini akan semakin meningkatkan tata kelola yang lebih baik dalam pengelolaan pajak dan penerimaan daerah yang lebih transparan serta efisien. (*)

Kategori :