Jumlah tersebut meningkat sebesar 6,5 persen dari tahun 2023 sebanyak 4.082.637.
Peningkatan ini membuktikan kebutuhan masyarakat menggunakan transportasi publik meningkat khususnya di Kota Palembang.
"Kita sebagai operator LRT Sumsel bersama BPKARSS terus berkomitmen untuk meningkatkan layanan demi kenyamanan para pengguna," terangnya.
Dengan berbagai pilihan pembayaran non tunai, perjalanan menggunakan LRT Sumsel menjadi semakin praktis dan menyenangkan. (*)
Kategori :