Yuk, Perhatikan Usus Jangan Dianggap Sepele

Jumat 26 Apr 2024 - 21:21 WIB
Reporter : Boim
Editor : Imran

Gejala bahwa telah terjadi peradangan akibat usus tidak sehat, seperti kembung, diare dan keluar darah saat buang air besar. 

3. Sindrom Iritasi Usus Besar

Sakit perut atau kembung, diare dan sembelit bisa menjadi gejala sindrom iritasi usus besar. 

Dalam usus memang terdapat mikroba yang fungsinya melindungan tubuh dari infeksi dan sistem imum, tapi jika tidak seimbang bisa menyebabkan iritasi usus besar. 

BACA JUGA:Banyak yang Perlu Diperhatikan Jika Ingin Lolos Program Prakerja, Berikut Caranya

BACA JUGA:Tiba-Tiba Ada Karangan Bunga Berjejer Depan Polres Musi Banyuasin, Ucapan Apa Ya?

4. Picu Penyakit Autoimun

Bahaya lain jika usus kotor dan terlalu banyak bakteri buruk di dalamnya, dapat memicu penyakit autoimun. 

Bakteri dalam usus yang dikenal dengan nama bacteroides fragilis memproduksi protein yang menyebabkan autoimun, seperti: 

Rheumatoid arthritis atau peradangan sendi kronis.

Kolitis ulseratif atau peradangan pada usus besar dan anus.

Multiple sclerosis atau gangguan saraf pada otak dan tulang belakang.

5. Polycystic ovary syndrome (PCOS)

PCOS adalah penyakit yang mempengaruhi gangguan menstruasi dan kesulitan hamil pada perempuan. 

Perempuan yang mengalami PCOS biasanya memiliki kebiasaan makan yang buruk dan mengalami kelebihan berat badan. 

Kebiasaan makan yang buruk bisa menyebabkan usus kotor dan bakteri jahat mudah berkembang. Akibatnya zat berbahaya dalam usus keluar dan mengotori aliran darah. 

Kategori :