HUT RI Ke-79, Puluhan Nelayan Adu Kecepatan Lomba Balap Perahu Ketek

66 Nelayan ikuti lomba balap perahu ketek (foto ist).--

Lomba Balap Perahu Ketek 

SEKAYU, HARIANMUBA.BACAKORAN.CO - Sebanyak 66 nelayan yang ada di Kabupaten Muba mengikuti lomba balap perahu ketek yang di adakan di Sungai Musi, Desa Lumpatan II, Kecamatan Sekayu, Kabupaten Muba. 

Kegiatan itu berlangsung pada Rabu 21 Agustus 2024 dalam rangka meriahkan HUT Republik Indonesia ke-79. 

Rangkaian kegiatan yang semarak dan meriah ini disambut antusias oleh masyarakat setempat, yang di buka secara langsung oleh Pj Bupati Muba H Sandi Fahlepi melalui Asisten Administrasi Umum Setda Muba Drs Safaruddin. 

Masyarakat pun sangat antusias menyaksikan perlombaan ini, apalagi melihat Istri Pj Bupati Muba Hj Triana Sandi Fahlepi yang ikuti turun naik perahu hingga melambaikan tangan kepada masyarakat. 

BACA JUGA:Usai Terima SK, Plt Kadis PMD Muba Haryadi Karim Langsung Road Show ke Desa-Desa di Kecamatan Lais, Sampaikan

BACA JUGA:Fajar/Rian Sedang Berjuang Dalam 16 Besar Open Japan 2024

Sorak ramai pun begitu ceria dari raut seluruh peserta lomba dan para penonton. 

Bagaimana tidak, ini untuk pertama kalinya masyarakat melihat Pj Ketua TP PKK Muba Hj Triana Sandi Fahlepi ikut naik perahu bersama masyarakat. 

Ketua Pelaksana Kegiatan Endang Saputra menyebut ada sebanyak 66 peserta yang turut berpartisipasi meramaikan perlombaan ini. 

"Kita telah menyiapkan hadiah untuk Juara Pertama mendapatkan Tropi, Piagam dan Uang Pembinaan Rp 3.500.000.

BACA JUGA:Bersyukur, Tida Ada Fresh Graduate, Pendaftaran PPPK 2024

BACA JUGA:Tengku Dewi Gugat Cerai Terhadap Andrew Andika Dalam Kondisi Hamil, Apakah Gugur?

Juara Dua mendapatkan Tropi, Piagam dan Uang Pembinaan Rp 2.500.000. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan