Kolang-Kaling, Manfaat Kesehatannya dan Resep Olahan untuk Berbuka Puasa

Sabtu 01 Mar 2025 - 21:11 WIB
Reporter : Reno
Editor : Yudistira
Kolang-Kaling, Manfaat Kesehatannya dan Resep Olahan untuk Berbuka Puasa

Cara Membuat:

1. Rebus agar-agar, susu, gula, dan daun pandan hingga mendidih.

2. Masukkan kolang-kaling, aduk rata.

3. Tuang ke dalam cetakan dan dinginkan hingga mengeras.

4. Sajikan dingin.

5. Kolang-Kaling Salad Buah

Bahan:

- 200 gram kolang-kaling.

- 1 buah apel (potong dadu).

- 1 buah mangga (potong dadu).

- 1 buah kiwi (potong dadu).

- 100 ml yogurt plain.

- 2 sdm madu.

Cara Membuat:

1. Campurkan semua buah dan kolang-kaling dalam mangkuk.

2. Tuangkan yogurt dan madu, aduk rata.

Kategori :