Kantor Vertikal Kabupaten Ogan Ilir Segera Dilakukan Pembangunan, Ini Lokasinya

Selasa 09 Jan 2024 - 20:49 WIB
Reporter : Admin
Editor : Admin

Dalam kesempatan yang sama, Bupati Ogan Ilir Panca Wijaya Akbar menjelaskan bahwa pembangunan kawasan Kantor Vertikal di Ogan Ilir menggunakan dana bantuan Dana Alokasi Khusus (DAK) dari pusat. 

“Pembangunan ini juga membutuhkan dukungan Pemprov dan masyarakat sehingga cita-cita mewujudkan pusat perekonomian baru di OI dapat cepat terwujud,” harap Panca. 

Dalam kegiatan ini Pj Gubernur Agus Fatoni  didampingi Pj Ketua TP PKK Sumsel Tyas Fatoni, Bupati Ogan Ilir Panca Wijaya Akbar dan Ketua TP PKK Kabupaten Ogan Ilir Tikha Alamsjah. Sebelumnya rombongan ini juga tampak mengecek panel both pembangunan kawasan kantor vertikal di lahan seluas 10 hektar lebih tersebut. (*) 

Kategori :