Sementara pemain lokal Korea Selatan, Kim Yoen-koyng dari Pink Spider hanya mendapatkan enam suara dari 31 total suara.
Selain itu, presatasi Megawati ini juga membuatnya mecatatkan sejarah baru di Korea V-League, ia menjadi pemain asing Asia pertama yang meraih gelar MVP.
Atar prestasi MVP ini, pemain kelahiran Jember ini berhak atas bonus hadiah uang sebesar 2 juta Won Korea Selatan atau sekitar Rp23,9 juta jika dikompersi menjadi rupiah.
BACA JUGA:Tiga Hari Sampah Menumpuk
Berikut jumlah rincian peroleh poin Megawati Hangestri Pertiwi ketika membela klubnya Red Sparks di Korea V-Leageus putaran pertama:
- Daejeon Jungkwanjang Red Sparks vs Hwaseong IBK Altos, 21 poin
- GS Caltex Seoul KIXX vs Daejeon Jungkwanjang Red Sparks, 21 poin
- Incheon Heungkuk Life Pink Spiders vs Daejeon Jungkwanjang Red Sparks, 31 poin
- Daejeon Jungkwanjang Red Sparks vs Suwon Hyundai E&C Hillstate, 22 poin
- Daejeon Jungkwanjang Red Sparks vs Gimcheon Korea Expressway Hi-Pass, 18 poin
- Gwangju Pepper Savings Bank AI PEPPERS vs Daejeon Jungkwanjang Red Sparks, 25 poin.
Dari enam pertandingan di puteran pertama Megawati Hangestri mecatatkan 138 poin.
BACA JUGA:Pj Gubernur Bersama Menteri LHK, Gelar Rapat Penanganan Karhutla di Kabupaten OKI
Dengan hasil ini, Pelatih timnas Indonesia SEA Games 2017, Risco Herlambang, mengungkapkan Megawati telah ia prediksi sejak awal akan menjadi pemain yang berkualitas.
“Permainan luar biasa dari Megawati (Korea V-League) menunjukkan kualitasnya. Saya tidak heran memang kemampuannya sudah diprediksi dari awal,” kata Risco.
Kontribusi pemain voli berhijab kelahiran 20 September 199 itu juga turut berkontri busi membantu Red Sparks meraih empat kemenangan dari total enam pertandingan yang mereka lakoni diputeran pertama.