Dikomandoi Oleh Triana Sandi Fahlepi, TP PKK Muba Launching Rumah Cinta dan Toko PKK
RESMIKAN, Pj Bupati Muba H Sandi Fahlepi bersama Pj Ketua TP PKK Muba Hj Triana Sandi Fahlepi Resmikan Rumah Cinta di Gedung Dekranasda Muba (Foto Boim).--
IVA-Test. Pelayanan keluarga berencana. Pelayanan posyandu balita, remaja dan lansia. TPA (Taman Penitipan Anak). Ruang Konsultasi Psikoiogi, dapat dipakai bergantian. PIK (Pusat Informasi Konseling Remaja).
Perpustakaan / Pojok Baca. Konseling Gizi untuk ibu dan anak, balita Stunting, Konsultasi ibu hamil dan menyusui. Ruang Pendidikan dan Peiatihan untuk anak - anak putus sekolah dan disabilitas. Untuk kedepannya TP PKK Kabupaten Muba melalui Rumah Cinta akan membentuk PAUD (Pendidikan Anak Usia Dini)," bebernya.
BACA JUGA:Wow, Masih Berjalan, 8 Ribu Liter Minyak Illegal dari Muba Terjaring Tim Satgas, Minyak Siapa?
BACA JUGA:Deteksi Dini Gangguan Keamanan dan Ketertiban, Jajaran Kamtib Lapas Sekayu Lakukan Pengecakan Rutin
Lanjutnya Triana, sebuah Toko PKK ini bertujuan untuk pemberdayaan ekonomi, promosi produk lokal dan pelatihan kewirausahaan.
Produk yang dijual di Toko PKK Serasan ini merupakan kerajinan tangan seperti, anyaman bordir dan produk kreatif lainnya. Makanan olahan. Pakaian dan aksesoris.
"Keuntungan bergabung dengan Toko PKK, pemasaran yang lebih luas, anggota mendapatkan akses ke pelatihan kewirausahaan dan pendampingan usaha. Kemudian dapat meningkatkan penghasilan keluarga. Dengan ini kami ucapakan terima kasih kepada Pj Bupati Muba beserta jajaran yanh telah mensupport dan mengapresiasi Rumah Cinta dan Toko PKK Kabupaten Muba," pungkasnya. (*)