Danau Ulak Libok Jadi Destinasi Favorit Wisata Keluarga di Sanga Desa

Danau Ulak Libok. Foto: Reno--

Rahman (36), pengunjung asal Air Itam, berharap pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin dapat memperbaiki jalan menuju danau serta membangun fasilitas pendukung lainnya. 

"Danau ini punya potensi besar jadi objek wisata andalan, apalagi lokasinya dekat dari Jalinteng. Kalau akses jalan diperbaiki, pasti akan lebih banyak pengunjung yang datang," harapnya.

Dengan keindahan alamnya yang memikat dan fasilitas yang terus dikembangkan, Danau Ulak Libok semakin layak menjadi destinasi wisata unggulan di Musi Banyuasin, khususnya bagi keluarga yang mencari liburan murah meriah namun tetap menyenangkan.(*)

Tag
Share