Pj Gubernur Elen Setiadi Ingatkan Para Pejabat Pemprov Sumsel Tingkatkan Kinerja
Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) Elen Setiadi, S.H, M.S.E, mengingatkan para pejabat Organisasi Perangkat Daerah (OPD). (FOTO: Ist)--
Dalam kesempatan yang sama, Plh Sekretaris Daerah (Sekda) Sumsel Edward Chandra mengatakan sekitar 824 orang pejabat OPD di lingkungan Pemprov Sumsel yang hadir dalam pengarahan.
BACA JUGA:OPPO A95: Smartphone Performa Tinggi dengan Harga Terjangkau
BACA JUGA:OPPO A98 5G: Smartphone 5G Terjangkau dengan Performa Memuaskan
Edward merinci terdapat 55 orang pimpinan tinggi pratama, dan 346 orang pejabat administrator. Sementara untuk ASN berjumlah 21. 131 orang, dengan jumlah PNS sebanyak 13 ribu orang dan P3K sekitar 8400 orang.
"Berdasarkan jenjang pendidikan pegawai, untuk jenjang S1 ada 15 ribu orang, jenjang S3 terdapat 56 orang, dan jenjang SD ada 16 orang. Adapun kinerja APBD tahun 2024 sebesar 10,9 triliun, dan penilaian SAKIP tahun 2023 sebesar 78,25,” terangnya.(*)