Tidak Kooperatif, Supir Box Dikejar hingga ke Gerbang Tol Keramasan Palembang
Editor: Imran
|
Jumat , 07 Feb 2025 - 21:13

JELASKAN, AIPDA Syarief menjelaskan alasan dia ngotot meminta SIM dan STNK Supir Mobil Box (foto ist)--
"Ini sabu bukan, Pak. Periksa silakan, periksa. Saya punya hak, bukan masalah surat," elaknya saat petugas memintanya untuk menunjukkan SIM dan STNK. (*)